Manfaat Daun Sirsak Untuk Kolesterol
dan Cara Penggunaannya
Hmz, tentunya Anda pasti sudah sangat mengenal sekali dengan
yang dimakan kolesterol, di sini saya akan sedikit menjelaskan mengenai kolesterol. dan tips untuk mengontol supaya jangan berlebih dalam tubuh kita dan juga tentunya untuk membantu menurunkanya... berikut penjelasanya ....
di website wikipedia.org Kolesterol ini diartikan dengan metabolit yang mengandung lemak sterol (bahasa Inggris: waxy steroid) yang ditemukan pada membran sel dan disirkulasikan dalam plasma darah. Merupakan sejenis lipid yang merupakan molekul lemak atau yang menyerupainya. Kolesterol ialah jenis khusus lipid yang disebut steroid. Steroids ialah lipid yang memiliki struktur kimia khusus. Struktur ini terdiri atas 4 cincin atom karbon. Steroid lain termasuk steroid hormon seperti kortisol, estrogen, dan testosteron. Nyatanya, semua hormon steroid terbuat dari perubahan struktur dasar kimia kolesterol
di website wikipedia.org Kolesterol ini diartikan dengan metabolit yang mengandung lemak sterol (bahasa Inggris: waxy steroid) yang ditemukan pada membran sel dan disirkulasikan dalam plasma darah. Merupakan sejenis lipid yang merupakan molekul lemak atau yang menyerupainya. Kolesterol ialah jenis khusus lipid yang disebut steroid. Steroids ialah lipid yang memiliki struktur kimia khusus. Struktur ini terdiri atas 4 cincin atom karbon. Steroid lain termasuk steroid hormon seperti kortisol, estrogen, dan testosteron. Nyatanya, semua hormon steroid terbuat dari perubahan struktur dasar kimia kolesterol
Bingung kan, oke saya tidak akan mengupas terlalu banyak
tentang zat-zat kimia di atas, yang lebih simpelnya Kolesterol ini adalah lemak
dalam darah yang pada dasarnya memiliki fungsi yang sangat penting bagi tubuh kita,
atau di dalam istilah kedokterannya, dikenal dengan lipoprotein yang terbawa
masuk ke dalam darah oleh zat protein dari makanan yang kita konsumsi.
Sebelum kepada trik menurunkan kadar kolesterol ini ada
baiknya kita memahami dulu jenis-jenis dari kolesterol ini,
Yuk simak penjelasannya .
- Kolesterol LDL atau Low Density Lipoprotein adalah sejenis kolesterol yang berbahaya, karena jenis kolesterol ini mempunyai resiko penyakit jantung. Kadar yang baik dari kolesterol ini adalah kurang dari 100 mg/dL, untuk ukuran normal antara 100 – 129 mg/dL, ukuran yang cukup antara 130 – 150 mg/dL, ukuran yang tinggi antara 160 – 180 mg/dL dan ukuran yang paling tinggi mencapai angka lebih dari 190 mg/dL.
- Kolesterol HDL atau Hight Density Lipoprotein adalah kolesterol yang baik, karena kolesterol jenis ini dapat membuang atau mengurangi kolesterol jahat yang berlebihan pada pembuluh darah. Kadar normal dari kolesterol ini adalah 40 – 50 mg/dL serta antara 20 – 60 mg/dL.
- Trigliserida adalah suatu jenis lamak yang ada dalam darah serta terdapat dalam berbagai organ tubuh. Beberapa faktor yang dapat memicu trigliserida dalam aliran darah adalah obesitas/kegemukan, gula, mengonsumsi alcohol, serta makanan yang berlemak. Kadar normal dari kolesterol ini adalah kurang dari 150 – 199 mg/dL, kadar tinggi antara 200 – 499 mg/dL dan kadar paling tinggi apabila mencapai angka 500 mg/dL.
Nah sekarang sudah tahu kan macam-macam dari kolesterol ini,
berikutnya kita juga harus tahu berapakah jumlah setandar aman atau yang di
anjurkan oleh badan kesehatan dunia WHO, berikut setandarnya :
Itulah setandar dari kandungan kolesterol dalam darah,
berapakah kadar kolesterol Anda?
Anda bisa cek langsung di rumah sakit atau di klinik-klinik
yang menyediakan test kolesterol tapi kalo tidak mau ribet ada gejala-gejala
yang di timbulkan jika tubuh kita kelebihan kolesterol berikut gejalanya
- Mudah merasa lelah
- Mengantuk
- Menurunnya konsentrasi
- Sesak nafas
- Rasa berat di tengkuk
- Rasa pegal di bagian pundak
- Penyumbatan pembuluh darah
Banyak sekali penyakit yang akan di timbulkan jika kadar
kolesterol dalam darah kita terlalu tinggi, dan tentunya kita ingin selalu
sehat kan, tentunya kita harus juga bisa menjaga diri dai kebiasaan-kebiasaan
yang kurang baik. Sedikit yang akan saya jelaskan mengenai faktor apa saja yang
dapat menyebabkan kadar kolesterol dalam tubuh kita meningkat
- Gen atau keturunan
- Usia
- Pola Makan
- Rokok
- Alkohol
- Stres
- Kurang berolahraga
- Diabetes
Maka kebiasaan-kebiasaan yang kurang baik bagi tubuh kita
lebuh baik kita sebisa mungkin untuk menghindarinya. Ada banyak hal yang dapat
dilakukan oleh kita untuk mengatasi tingginya kadar kolesterol dalam darah
kita. Diantaranya adalah :
- Memperbaiki pola makan dan gaya hidup
- Sering berolahraga
- Sering minum air putih
- Menghindari makanan yang memiliki kolestrol jahat
- Mengkonsumsi makanan alami yang dapat menurunkan kadar kolestrol di dalam tubuh
Kemudian jika Anda sudah terlanjur memiliki kolesterol
tinggi selain cara-cara di atas saya akan menjelaskan metode alami untuk
penyembuhannya. Salah satunya adalah dengan menggunakan daun sirsak, daun
sirsak merupakan bahan herbal atau bahan alami yang di yakini dan terbukti
secara ilmiah mampu untuk menurunkan kolesterol selain dari daun sirsak masih banyak
lagi tanaman herbal lain yang bisa di gunakan. Di tunggu ya nanti update dari
blog saya ini untuk informasi lainya. (sedikit promosi ^_^ ).
Salah satu zat yang menjadi pemeran utama, mengapa daun
sirsak ini bisa digunakan untuk menurunkan kadar kolesterol dalam darah, adalah
kandungan dari daun sirsak ini yang memiliki antioksidan yang tinggi. Selain untuk
pengobatan kolesterol masih banyak lagi manfaat daun sirsak ini untuk kesehatan
kita.
Nah sekarang bagaimana cara mengolah daun sirsak ini untuk
pengobatan dan pencegahan penyakit kolesterol??
Berikut triknya :
- Ambil beberapa lembar daun sirsak sesuai kebutuhan atau secukupnya
- Rebuslah daun sirsak dengan 2 gelas air
- Rebus hingga mendidih dan airnya hanya tersisa setengahnya saja
- Tunggu hingga rebusan menjadi hangat dan tidak panas, lalu minum hasil rebusan tersebut secara rutin paling tidak 2 kali dalam sehari.
Nah itu sedikit pengetahuan saya mengenai kolesterol ini. Semoga
bermanfaat ya.....inget kalo bermanfaat share ya untuk membantu memahamkan kepada sodara-sodara kita....
No comments:
Post a Comment